Browsing All Posts filed under »HALLO INDONESIA«

SISTEM PEMILU HANYA UNTUNGKAN KELOMPOK ELIT

November 24, 2011

0

Pemilu yang awalnya hanya memilih wakil DPR maupun DPRD tetapi dengan amandemen UUD 1945 maka konstitusi mengatur pemilihan di level pemerintahan daerah. “Justru dengan perubahan sistem ini, maka lahirlah kelompok elit yang menguasai daerah,” kata penulis buku “Pemilu dalam Cengkeraman Oligarki” Irvan Mawardi dalam rilis yang diterima itoday, Selasa (22/11). Menurut mantan aktivis Ikatan Mahasiswa […]

SELEKSI CAPIM KPK SELAMBAT PEMBERANTASAN KORUPSI

November 24, 2011

0

Seleksi calon pimpinan (Capim) KPK akhirnya “membentur” tembok ‘kesalahan administrasi’. Alhasil, uji fit and proper test capim KPK yang sedianaya dilakukan pada Senin (21/11/2011), terpaksa ditunda. Penyebabnya formulir Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN) yang bermasalah. Agenda uji kelayakan dan kepatutan capim KPK di Komisi Hukum DPR yang pada mulanya berjalan lancar, seketika terhenti saat […]

PEMBANGUNAN RUMAH IBADAH JANGAN DICAMPURADUK

November 23, 2011

0

Pembangunan rumah ibadah dan agama memiliki wilayah masing-masing dan harus dilihat secara proporsional, karena jika dicampuradukan dengan kepentingan lain tidak menguntungkan bagi kerukunan umat beragama, kata Menteri Agama Suryadharma Ali. Antara izin mendirikan bangunan dan agama harus dilihat secara proporsional, meletakkan persoalan pada wilayahnya masing-masing karena kewenangan izin mendirikan bangunan rumah ibadah ada pada Pemerintah […]

SISTEM PEMILU MENGARAH KE PRAKTEK OLIGARKI

November 21, 2011

0

Sistem pemilu dan pemilukada di Indonesia telah dibajak oleh tiga kekuatan besar oligarki yakni negara, pasar, dan partai politik. Pengamat politik Audy Wuisang mengatakan, pemilu dan pemilukada dari hulu hingga ke hilir bermasalah. “Kita harus membenahi sistem pemilu,” kata Audy pada acara bedah buku Pemilu Dalam Cengkeraman Oligarki di Taman Ismail Mazuki, Jakarta, Ahad (20/11). […]

ANGGOTA DPR PEMALAS KEMBALI JADI SOROTAN

November 21, 2011

0

Dewan Perwakilan Rayat (DPR) kembali menjadi sorotan. Setelah kemarin ditelanjangi Mahfud MD perihat praktek jual beli pasal, kini sorotan tentang banyaknya anggota DPR yang bolos dalam Sidang Paripurna, yang sesungguhnya masalah ini sudah menjadi polemik di tengah masyarakat sejak lama. Sejumlah kalangan , bahkan Ketua DPR Marzuki Ali kebingungan dengan penomena ini . Wakil Ketua […]

MAHFUD “TAMPAR” DPR

November 20, 2011

0

Wajah Anggota DPR kembali tercoreng. Setelah menerima banjir kritik soal gaya hidup hedonis, kini muncul lagi tamparan baru, yakni tudingan jual beli pasal. Adalah Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD yang mengungkap adanya jual beli pasal UU di DPR. Dalam sebuah seminar nasional bertajuk ‘Reformasi Hukum Nasional Solusi Mengatasi Permasalahan Bangsa,’ di Jakarta, Selasa (15/11/2011), Mahfud […]

PEREKRUTAN CALON TKI SECARA ONLINE BERAWAL DI DISNAKERTRANS

November 19, 2011

0

Pelayanan penempatan TKI ke luar negeri dengan sistem online yang telah dibangun oleh BNP2TKI adalah memastikan calon TKI telah terdata di Disnaker kabupatean/kota “Karenanya dapat dipastikan tidak akan dilakukan pelayanan penempatan TKI ke luar negeri, bila calon TKI bersangkutan tidak didata di Disnaker, ” kata Direktur Penyiapan Pemberangkatan BNP2TKI Arifin Purba dalam roundtable dialogue di […]

YA AMPUN, SILA DALAM BUKU PAKET PANCASILA UNTUK SD SALAH

November 19, 2011

0

Sejumlah SD di Bantul akan segera mengembalikan buku Pancasila Negaraku, Bhinneka Tunggal Ika Semangatku terbitan Kementerian Pendidikan Nasional. Buku dari Ditjen Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan Nasional mencantumkan satu sila yang menyimpang dari Pancasila yang selama ini dikenal masyarakat dan diajarkan secara resmi di sekolah-sekolah. “Karena itu harus dicegah jangan sampai murid memahami […]